Dalam rangka untuk mendukung upaya pemerintah daerah dalam percepatan pembangunan dan pengentasan kemiskinan, salah satu sumber daya yang dapat dimanfaatkan dalam melalui optimalisasi pemanfaatan DBH Migas. Untuk itu, agar implementasi program ini selaras dengan arah pembangunan daerah khsususnya kabupaten Bengkalis, maka sebagai bagian dari kolaborasi pelaksanaan program dengan pemerintah daerah, perlu melakukan pengenalan program dan diskusi bersama pemangku kepentingan di daerah. Kegiatan ini kami kemas dalam bentuk diskusi “kick off meeting; pengenalan program yang dukung oleh Ford Foundation”.


























