• Privacy Policy
  • Contact Us
No Result
View All Result
Selasa, Oktober 28, 2025
FITRA RIAU
Advertisement
PODCAST
BELA ANGGARAN
  • Beranda
  • Tentang Kami
    • Sejarah
    • Visi dan Misi
    • Struktur Organisasi
    • Agenda Utama
    • Program
    • Donor dan Mitra
  • Kegiatan
    • Diskusi dan Lokakarya
    • Pendampingan
    • Penguatan Kapasitas
  • Publikasi
    • Policy Brief
    • Factsheet
    • Infografis
    • Buku dan Panduan
    • Laporan Penelitian
    • Laporan Tahunan
    • Laporan Keuangan
  • Media
    • Siaran Press
    • Fitra Riau diBerita
    • Podcast Anggaran Kita
    • Editorial dan Opini
    • Galeri
  • Layanan
    • Info Anggaran
    • BeLA-Anggaran
    • Digitalisasi Desa
    • Pengaduan Rujukan
  • Bahasa Indonesia
    • Bahasa Indonesia
    • English
  • Beranda
  • Tentang Kami
    • Sejarah
    • Visi dan Misi
    • Struktur Organisasi
    • Agenda Utama
    • Program
    • Donor dan Mitra
  • Kegiatan
    • Diskusi dan Lokakarya
    • Pendampingan
    • Penguatan Kapasitas
  • Publikasi
    • Policy Brief
    • Factsheet
    • Infografis
    • Buku dan Panduan
    • Laporan Penelitian
    • Laporan Tahunan
    • Laporan Keuangan
  • Media
    • Siaran Press
    • Fitra Riau diBerita
    • Podcast Anggaran Kita
    • Editorial dan Opini
    • Galeri
  • Layanan
    • Info Anggaran
    • BeLA-Anggaran
    • Digitalisasi Desa
    • Pengaduan Rujukan
  • Bahasa Indonesia
    • Bahasa Indonesia
    • English
No Result
View All Result
FITRA RIAU
No Result
View All Result

Refleksi “Riau dan Pengarusutamaan Disabilitas”

Desember 14, 2021
in Diskusi dan Lokakarya, Riset dan Advokasi

(FitraRiau)_Hari ini (14/12) Fitra Riau (FR) bersama teman-teman jaringan organisasi disabilitas di Riau berbincang ringan sampai dengan berat. Bagaimana Pemerintah di Riau memperhatikan hak-hak disabilitas adalah tema perbincangannya. Termasuk bagaimana pengarusutamaannya dalam implementasi Dana Alokasi Khusus (DAK) di Riau.

Dilaksanakan dibalai pertemuan FR, bersama beberapa perwakilan dari organisasi. Mulai dari Yayasan Insan Berguna Nusantara (IBNU), Insan Tuna Netra (ITNR), Perkumpulan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI Riau), Himpunan Wanita Disabilitas Indonesia (HWDI Riau), Gerkatin Riau, Juga turut serta perwakilan dari Perkumpulan Kutilang, HARI, Forum Komunikasi Keluarga Anak dengan Kecacatan (FKKADK), dan LBH Pekanbaru.

Diskusi diawali dengan merefleksikan bagaimana implementasi kebijakan disabilitas di Riau. Perlu diketahui dan perlu diapresiasi untuk respon terhadap perlindungan disabilitas, delapan tahun yang lampau Pemerintah Riau telah menerbitkan Perda nomor 18 tahun 2013 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan penyandang disabilitas. Kebijakan ini juga adalah inisiatif dan dorongan dari organisasi disabilitas.

Berbagai strategi dan upaya termuat didalamnya termasuk mandat untuk mengalokasikan anggaran minimal 1% dari total APBD di Provinsi Riau. Jika dihitung, dengan rerata belanja daerah Provinsi Riau sebesar Rp. 10 Triliun, maka sedikitnya anggaran yang dialokasikan dalam berbagai bentuk belanja program dan kegiatan terkait itu adalah minimal Rp. 100 Milyar pertahunnya. Melalui Perda tersebut juga memberikan berbagai mandate seperti pemberdayaan, pemenuhan hak-hak disabilitas, aksesibilitas, dan berbagai kebijakan serta program lainnya. Lalu apakah itu telah diimplementasikan?

Hasil refleksi teman – teman disabilitas menunjukan implementasinya masih jauh dari yang diharapkan, Bahkan pada hal-hal yang sangat dasar. Seperti alokasi anggaran pemberdayaan, aksesibilitas masih sedikit fasilitas publik yang memenuhi kebutuhan disabilitas. Selain itu juga disektor Pendidikan, ketenaga kerjaan, Kesehatan dan fasilitas khusus yang disediakan masih sangat minim. Seperti panti disabilitas yang belum optimal dan masalah-masalah lainnya yang masih sangat banyak. Termasuk juga keberadaan Perda 18/2013 yang harus direvisi karena tidak sesuai dengan UU 8 tahun 2016.

Dana Alokasi Khusus (DAK) dalam bentuk pembangunan Fisik dalam implementasinya juga belum responsif terhadap kebutuhan disabilitas. Fitra Riau mencatat, DAK digunakan untuk membangun sarana layanan dasar public diberbagai sektor seprti Pendidikan, Kesehatan dan infrasturktur lainnya. Responsif disabilitas yang dimaksud adalah seperti perencanaan penggunaan DAK tidak ada secara khusus untuk kebutuhan disabilitas seperti panti disabilitas mental, sensorik, intelektual dan fisik. Responsif lainnya adalah implementasi infrastruktur tidak mengarusutamakan kebutuhan disabilitas.

Hasil refleksi ini, mendorong secara lebih lanjut untuk membangun konsolidasi dan berkolaborasi menyusun strategi untuk melakukan serangkaian advokasi bersama memastikan terpenuhinya hak-hak disabilitas dalam pembangunan di Riau. Mempercepat revisi Peraturan Daerah, mendorong alokasi anggaran serta memastikan program-program yang direncanakan termasuk yang berasal dari DAK, memperhatikan kebutuhan-kebutuhan khusus tersebut.

Diskusi ditutup dengan penandanganan MoU antara Fitra Riau dengan Yayasan Insan Berguna Nusantara (IBNU), yang ditandangi oleh Triono Hadi (Direktur Fitra Riau) dan Ibu Fenti (Direktur Yayasan IBNU). Kerjasama ini untuk memperkuat kolaborasi dalam membangun pusat studi, riset dan advokasi anggaran disabilitas.

Terimakasih kami ucapkan kepada ibu Liani telah berkenan menjadi relawan untuk membantu menjadi juru Bahasa isyarat dalam diskusi ini untuk peserta yang membutuhkan. Sungguh terkesan dengan pesan Ibu Fenti dan Ibu Liani “Pedulilah dengan kami (disabilitas) tapi bukan karena kasian, berfikir dan bertindaklah atas dasar, kami memiliki kemampuan dan memiliki hak yang sama dengan orang-orang normal”. *

ShareTweetSend

Info Terkait

Koalisi CSO & Pemprov Riau Bahas Penguatan Ranperda Perhutanan Sosial
Diskusi dan Lokakarya

Koalisi CSO & Pemprov Riau Bahas Penguatan Ranperda Perhutanan Sosial

Oktober 16, 2025
16
Pelalawan Kukuhkan Komitmen Lingkungan: Skema TAKE Resmi Terintegrasi ke RPJMD 2025–2029
Diskusi dan Lokakarya

Pelalawan Kukuhkan Komitmen Lingkungan: Skema TAKE Resmi Terintegrasi ke RPJMD 2025–2029

Mei 16, 2025
21
“Integrasi Skema Insentif Lingkungan Ke Dalam RPJMD Inhu 2025–2029, Pemda Tegaskan Komitmen Berkelanjutan”
Diskusi dan Lokakarya

“Integrasi Skema Insentif Lingkungan Ke Dalam RPJMD Inhu 2025–2029, Pemda Tegaskan Komitmen Berkelanjutan”

Mei 14, 2025
29
FGD: PEMBAHASAN KONSEP DAN PENYUSUNAN PLATFORM SISTEM LEGISLASI DAERAH (SILEGDA)
Diskusi dan Lokakarya

FITRA Riau Inisiasi Penguatan SILEGDA Bersama DPRD Riau: Menuju Legislasi Daerah yang Transparan

April 23, 2025
13
Next Post

INDEKS KETERBUKAAN INFORMASI ANGGARAN (KIA) DAERAH SE- RIAU TAHUN 2021

Diskusi dan Lokakarya

Gelar Diskusi, Fitra Tampung Gagasan Para Akademisi Untuk Kajian Pengetasan Kemiskinan Melalui Pemanfaatan DBH-Migas

Maret 21, 2023
110

3 Desa Sekitar Sumur Migas di Bengkalis,“Ikuti Sosialisasi Pemanfaatan DBH Migas & Akuntabilitas CSR”

Maret 10, 2023
111

Disambut dengan hangat, Fitra sampaikan Sosialisasi Program di Desa Koto Tandun

Maret 10, 2023
28

Dua Desa di Kabupaten Pelalawan Menjadi Sasaran Program Optimalisasi DBH-Migas

Maret 9, 2023
119

Pemdes Bonai, Apresiasi FITRA adakan Sosialisasi Pemanfaatan Dana Bagi Hasil Migas dan Peningkatan Akuntabilitas Sosial “CSR” untuk penanggulangan kemiskinan.

Maret 8, 2023
44

Pendampingan

Penyambutan Mahasiswa Magang Prodi Pendidikan Masyarakat UNRI di FITRA Riau:

Mahasiswa Pendidikan Kemasyarakatan FKIP UNRI Magang di Fitra Riau:Perkuat Peran dalam Pembelajaran Advokasi dan Pemberdayaan Masyarakat

Februari 25, 2025
18

Mahasiswa Ilmu Pemerintahan UNRI Magang di FITRA Riau: Mengasah Keterampilan dalam Memahami Tata Kelola Anggaran dan Transparansi Anggaran Publik.

Februari 24, 2025
53

Mahasiswa FKIP UNRI Rampungkan Magang di Fitra Riau, Siap Berkontribusi untuk Masyarakat

November 5, 2024
8

GELAR WORKSHOP, FITRA DAMPINGI DPMD DALAM PROSES VERIFIKASI PENILAIAN KINERJA DESA TAHUN 2024

Oktober 22, 2024
11

Fitra Riau memberikan Bantuan Pertanian Untuk peningkatkan Pemberdayaan Perempuan di Desa Bumbung

Oktober 27, 2023
39

Sekretariat Fitra Riau

Jl. Rw. Indah, Sidomulyo Bar., Kec. Tampan,
Kota Pekanbaru, Riau 28294

Hubungi Kami

Tertarik berkerjasama dengan kami hubungi kami:
No. Telepon: ………
Email: …………

Layanan Pengaduan

Jika menemukan masalah pelayanan publik, dugaan korupsi Hubungi Kami




© 2023 Fitra Riau - Developed with 💙 by webee.

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Tentang Kami
    • Sejarah
    • Visi dan Misi
    • Struktur Organisasi
    • Agenda Utama
    • Program
    • Donor dan Mitra
  • Kegiatan
    • Diskusi dan Lokakarya
    • Pendampingan
    • Penguatan Kapasitas
  • Publikasi
    • Policy Brief
    • Factsheet
    • Infografis
    • Buku dan Panduan
    • Laporan Penelitian
    • Laporan Tahunan
    • Laporan Keuangan
  • Media
    • Siaran Press
    • Fitra Riau diBerita
    • Podcast Anggaran Kita
    • Editorial dan Opini
    • Galeri
  • Layanan
    • Info Anggaran
    • BeLA-Anggaran
    • Digitalisasi Desa
    • Pengaduan Rujukan
  • Bahasa Indonesia
    • Bahasa Indonesia
    • English

© 2023 Fitra Riau - Developed with 💙 by webee.