layanan dasar masyarakat di Riau masih membutuhkan perhatian besar dari Pemprov Riau. Sehingga belum tepat jika Pemprov Riau mengulurkan dana sangat besar untuk lembaga vertikal, sementara untuk layanan dasar masyarakat yang jadi tanggung jawabnya belum sepenuhnya bisa terlayani dengan baik.